Contoh Sederhana Trigger dan Stored Procedure pada Interbase / Firebird

Posted by

Postingan kali ini ane share contoh program sederhana yang sudah menggunakan Trigger dan Stored Procedure.. Mudah-mudahan bisa memberi sedikit gambaran bagaimana Trigger dan Strored Procedure itu bekerja karena langsung ane terapkan dalam sebuah apikasi kecil...

Sebenernya contoh program berikut ini adalah program yang sebelumnya uah pernah ane upload dengan judul Koneksi Database Interbase / Firebird dengan Delphi 7 cuma kali ini udah ane tambahkan Trigger dan Strored Procedure.. :D
 
Program dibuat dengan Delphi7, dengan database Interbase 2007, tools IBExpert.

oke langsung saja ke TKP...
 
Form Mahasiswa
 
 
Form Input Nilai

 
Pada form nilai, isi dari kolom keterangan akan terupdate otomatis setelah kita mengisikan nilai, proses ini menggunakan Trigger.

Form Rekap Nilai

Kalo proses rekap nilai ini menggunakan Stored Procedure.


Berikut ini Trigger dan Stored Procedure nya... :D

Trigger

Trigger dibuat pada tabel Nilai dimana Trigger ini akan dikerjakan sebelum tabel Nilai terisi atau terupdate, maka buat Triggernya  BEFORE INSERT dan BEFORE UPDATE, Triggernya sama..

Stored Procedure

Nah Stored Procedure ini untuk menampilkan semua nilai dari mahasiswa dan sekaligus menghitung nilai Minimum, Maksimum, dan Rata-rata nilai dari seluruh mahasiswa tersebut..



Semoga bermanfaat.. :D
 
 


Blog, Updated at: 1:15 PM

0 comments:

Post a Comment